Jadwal Piala Asia 2023 Qatar Fase Grup & Timnas Indonesia

By 10 bulan lalu 6 menit membaca

Jadwal lengkap Piala Asia 2023 yang digelar di Qatar. Piala Asia 2023 akan dimainkan pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024. Piala Asia 2023 akan dibuka pada hari Jumat (12/1/2024) antara Qatar vs Lebanon.

Dua laga pamungkas dari Grup A sudah digelar. Pada Senin (22/01/2024) malam WIB, ada duel Qatar vs China dan Tajikistan vs Lebanon.

Qatar bisa menumbangkan China dengan skor 0-1 dalam pertarungan yang alot. Sementara itu Tajikistan sukses melakukan comeback dan menang dramatis 2-1 atas Lebanon.

Qatar pun mencatatkan rekor 100 persen di Grup A. Sementara itu Tajikistan naik ke peringkat kedua dan lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023.

Sementara itu China turun ke peringkat ketiga dan berpeluang lolos ke babak 16 besar dengan status sebagai salah satu dari empat tim peringkat tiga terbaik. Untuk Lebanon, mereka dipastikan tereliminasi.

Untuk pertandingan hari Selasa (23/01/2023) ini, ada duel Australia vs Uzbekistan dan Suriah vs India. Semuanya dari Grup B.

  

Jadwal Piala Asia 2023 Qatar

Jadwal

  

Jadwal Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Piala Asia 2023 akan digelar di Qatar. Sebanyak 24 tim akan berpartisipasi dalam turnamen ini, termasuk Timnas Indonesia.

Indonesia telah mengantongi tiga poin dari dua laga yang dimainkan di Grup D Piala Asia 2023. Setelah kalah dengan skor 1-3 dari Irak pada matchday pertama, Indonesia menang 1-0 atas Vietnam pada matchday kedua.

Saat ini, Indonesia berada di peringkat tiga klasemen Grup D, dengan tiga poin. Indonesia kalah jumlah mencetak gol dibanding Jepang yang berada di posisi kedua, dengan raihan tiga poin juga.

Hasil imbang kemungkinan cukup untuk membawa Indonesia lolos ke babak 16 Besar Piala Asia 2023, dengan status peringkat tiga terbaik. Sebab, melihat persaingan yang ada, harusnya empat poin cukup bagi Indonesia untuk meraih status peringkat tiga terbaik.

Namun, jika ingin lolos sebagai runner-up Grup D, Indonesia harus menang lawan Jepang. Sebab, jika poin yang didapat sama, Jepang akan berada di atas Indonesia karena unggul jumlah mencetak gol.

 

Lamine Yamal, Pemain Muda Terbaik Euro 2024, berikut Gaji Bocah Ajaib ini

 

Berikut ini Hasil Piala Asia 2023 Qatar untuk Timnas Indonesia:

    • Indonesia 1-3 Irak
      Ahmad bin Ali Stadium
      Senin, 15 Januari 2024
      Pukul 21.30 WIB
      Siaran langsung: RCTI
    • Vietnam 0-1 Indonesia
      Abdullah bin Khalifa Stadium
      Jumat, 19 Januari 2024
      Pukul: 21.30 WIB
      Siaran langsung: RCTI
    • Jepang 3-1 Indonesia
      Al Thumama Stadium
      Rabu, 24 Januari 2024
      Pukul: 18.30 WIB
      Siaran langsung: RCTI

 

Hasil Spanyol vs Inggris di Final Euro 2024, Skor 2-1


 

Jadwal Lengkap Piala Asia 2023 Qatar

BABAK FASE GRUP

Berikut ini jadwal pertandingan AFC Asian Cup Qatar 2023 fase grup:

 

Matchday 1

Berikut ini Hasil pertandingan matchday 1:

Jumat, 12 Januari 2024

    • 23.00 WIB: Qatar 3-0 Lebanon

Sabtu, 13 Januari 2024

    • 18.30 WIB: Australia 2-0 India
    • 21.30 WIB: China 0-0 Tajikistan

Minggu, 14 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Uzbekistan 0-0 Suriah
    • 18.30 WIB: Jepang 4-2 Vietnam
    • 21.30 WIB: Uni Emirat Arab 3-1 Hong Kong

Senin, 15 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Iran 4-1 Palestina
    • 18.30 WIB: Korea Selatan 3-1 Bahrain
    • 21.30 WIB: Indonesia 1-3 Irak

Selasa, 16 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Malaysia 0-4 Yordania
    • 21.30 WIB: Thailand 2-0 Kirgistan

Rabu, 17 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Arab Saudi 2-1 Oman

 

Matchday 2

Inilah Hasil pertandingan matchday 2:

Rabu, 17 Januari 2024

    • 18.30 WIB: Lebanon 0-0 China
    • 21.30 WIB: Tajikistan 0-1 Qatar

Kamis, 18 Januari 2024

    • 18.30 WIB: Suriah 0-1 Australia
    • 21.30 WIB: India 0-3 Uzbekistan

Jumat, 19 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Palestina 1-1 Uni Emirat Arab
    • 18.30 WIB: Irak 2-1 Jepang
    • 21.30 WIB: Vietnam 0-1 Indonesia

Sabtu, 20 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Hong Kong 0-1 Iran
    • 18.30 WIB: Yordania 2-2 Korea Selatan
    • 21.30 WIB: Bahrain 1-0 Malaysia

Minggu, 21 Januari 2024

    • 21.30 WIB: Oman 0-0 Thailand

Senin, 22 Januari 2024

    • 00.30 WIB: Kirgistan 0-2 Arab Saudi

 

Matchday 3

Inilah Hasil pertandingan matchday 3:

Senin, 22 Januari 2024

    • 22.00 WIB: Qatar 1-0 China
    • 22.00 WIB: Tajikistan 2-1 Lebanon

Selasa, 23 Januari 2024

    • 18.30 WIB: Australia 1-1 Uzbekistan
    • 18.30 WIB: Suriah 1-0 India
    • 22.00 WIB: Iran 2-1 Uni Emirat Arab
    • 22.00 WIB: Hong Kong 0-3 Palestina

Rabu, 24 Januari 2024

    • 18.30 WIB: Jepang 3-1 Indonesia
    • 18.30 WIB: Irak 3-2 Vietnam

Kamis, 25 Januari 2024

    • 18.30 WIB: Korea Selatan 3-3 Malaysia
    • 18.30 WIB: Yordania 0-1 Bahrain
    • 22.00 WIB: Arab Saudi 0-0 Thailand
    • 22.00 WIB: Kirgistan 1-1 Oman

 

BABAK 16 BESAR

Pada babak 16 Besar, ada dua kriteria tim yang bisa lolos. Pertama, tim yang berada di posisi pertama fase grup. Selanjutnya, tim yang menjadi runner-up fase grup. Kriteria ketiga yang lolos ke 16 Besar adalah empat tim peringkat ketiga terbaik.

Babak 16 Besar akan dimainkan pada 31 Januari hingga 2 Februari 2024. Babak 16 Besar akan dimainkan dengan sistem gugur. Artinya, tim yang kalah akan langsung gugur dan tim pemenang akan lolos ke 8 Besar.

 

Berikut ini Hasil Babak 16 Besar:

Minggu, 28 Januari 2024

    • Australia 4-0 Timnas Indonesia (Baggott 12\’-bd, Boyle 45\’, Goodwin 89\’, Souttar 90+1\’)
    • Tajikistan 1-1 (5-4 pen) Uni Emirat Arab (Khanonov 30\’; Al Hammadi 90+5\’)

Senin, 29 Januari 2024

    • Irak 2-3 Yordania (Natiq 68\’, Hussein 76\’; Al-Naimat 45+1\’, Al-Arab 90+5\’, Al-Rashdan 90+7\’)
    • Qatar 2-1 Palestina (Al-Haydos 45+6\’, Afif 49\’-p; Dabbagh 37\’)

Selasa, 30 Januari 2024

    • Uzbekistan 2-1 Thailand (Turgunboev 37\’, Fayzullaev 65\’; Supachok 58\’)
    • Arab Saudi 1-1 (2-4 pen) Korea Selatan (Radif 46\’; Cho Gue-sung 90+9\’)

Rabu, 31 Januari 2024

    • Bahrain 1-3 Jepang (Ueda 64\’-bd; Doan 31\’, Kubo 49\’, Ueda 72\’)
    • Iran 1-1 (5-3 pen) Suriah (Taremi 34\’-p; Khribin 64-p).

 

BABAK PEREMPAT FINAL

Setelah babak 16 Besar, Piala Asia 2023 akan berlanjut ke babak 8 Besar. Sama seperti pada fase berikutnya, babak 8 Besar juga memakai format knouck-out atau gugur. Babak 8 Besar akan dimainkan pada 4 dan 5 Februari 2024.

 

Berikut ini jadwal Perempat Final:

Jumat, 2 Februari 2024

    • 18.30 WIB – Tajikistan 0-1 Yordania
    • 22.30 WIB – Australia 1-2 Korsel

Sabtu, 3 Februari 2024

    • 18.30 WIB – Iran 2-1 Jepang
    • 22.30 WIB – Qatar 1-1 Uzbekistan, pen 3-2

SEMIFINAL

Berikut ini jadwal Semifinal:

Selasa, 6 Februari 2024

    • 22:00 WIB – Yordania 2-0 Korea Selatan

Rabu, 7 Februari 2024

    • 22:00 WIB – Iran 2-3 Qatar

 

FINAL

Tim yang menang pada babak semifinal akan berlaga di final. Final akan dimainkan pada 10 Februari 2024. Tim yang menang pada laga final akan menjadi juara. Pada edisi 2019 lalu, Qatar menjadi juara Piala Asia.

 

Sabtu, 10 Februari 2024

    • 22:00 WIB – Yordania 1-3 Qatar

Pemenang: Qatar


  

Klasemen Piala Asia 2023


 

Top Skor Piala Asia 2023

Sebanyak 132 gol dicetak pada 51 pertandingan, dengan rata-rata 2.59 gol per pertandingan.

8 gol

    • Qatar Akram Afif

6 gol

    • Irak Aymen Hussein

4 gol

    • Jepang Ayase Ueda
    • Yordania Yazan Al-Naimat

3 gol

    • Iran Mehdi Taremi
    • Korea Son Heung-min
    • Negara Oday Dabbagh
    • Yordania Musa Al-Taamari

2 gol

    • Australia Martin Boyle
    • Australia Craig Goodwin
    • Australia Jackson Irvine
    • Iran Sardar Azmoun
    • Iran Mehdi Ghayedi
    • Iran Alireza Jahanbakhsh
    • Jepang Takumi Minamino
    • Korea Lee Kang-in
    • Qatar Hassan Al-Haydos
    • Qatar Almoez Ali
    • Suriah Omar Khribin
    • Thailand Supachai Chaided
    • Uni Sultan Adil
    • Uni Yahya Al-Ghassani
    • Uzbekistan Abbosbek Fayzullaev
    • Uzbekistan Azizbek Turgunboev
    • Yordania Mahmoud Al-Mardi

1 gol

    • Arab Ali Al-Bulaihi
    • Arab Faisal Al-Ghamdi
    • Arab Abdulrahman Ghareeb
    • Arab Mohamed Kanno
    • Arab Abdullah Radif
    • Australia Jordan Bos
    • Australia Harry Souttar
    • Bahrain Abdullah Al-Hashsash
    • Bahrain Abdulla Yusuf Helal
    • Bahrain Ali Madan
    • Hong Chan Siu Kwan
    • Indonesia Asnawi Mangkualam
    • Indonesia Marselino Ferdinan
    • Indonesia Sandy Walsh
    • Iran Karim Ansarifard
    • Iran Shojae Khalilzadeh
    • Iran Mohammad Mohebi
    • Irak Mohanad Ali
    • Irak Saad Natiq
    • Irak Osama Rashid
    • Irak Rebin Sulaka
    • Jepang Ritsu Doan
    • Jepang Wataru Endo
    • Jepang Takefusa Kubo
    • Jepang Hidemasa Morita
    • Jepang Keito Nakamura
    • Kirgizstan Joel Kojo
    • Korea Cho Gue-sung
    • Korea Hwang Hee-chan
    • Korea Hwang In-beom
    • Korea Jeong Woo-yeong
    • Lebanon Bassel Jradi
    • Malaysia Arif Aiman Hanapi
    • Malaysia Faisal Halim
    • Malaysia Romel Morales
    • Oman Muhsen Al-Ghassani
    • Oman Salaah Al-Yahyaei
    • Negara Zaid Qunbar
    • Negara Tamer Seyam
    • Qatar Jassem Gaber
    • Tajikistan Vahdat Hanonov
    • Tajikistan Nuriddin Khamrokulov
    • Tajikistan Parvizdzhon Umarbayev
    • Thailand Supachok Sarachat
    • Uni Khalifa Al Hammadi
    • Uni Zayed Sultan
    • Uzbekistan Odiljon Hamrobekov
    • Uzbekistan Sherzod Nasrullaev
    • Uzbekistan Igor Sergeev
    • Vietnam Bùi Hoàng Việt Anh
    • Vietnam Nguyễn Đình Bắc
    • Vietnam Nguyễn Quang Hải
    • Vietnam Phạm Tuấn Hải
    • Yordania Yazan Al-Arab
    • Yordania Nizar Al-Rashdan

1 gol bunuh diri

    • Indonesia Elkan Baggott (lawan Australia)
    • Indonesia Justin Hubner (lawan Jepang)
    • Jepang Zion Suzuki (lawan Bahrain)
    • Korea Park Yong-woo (lawan Yordania)
    • Malaysia Syihan Hazmi (lawan Korea Selatan)
    • Tajikistan Vahdat Hanonov (lawan Yordania)
    • Uni Bader Nasser (lawan Palestina)
    • Uzbekistan Utkir Yusupov (lawan Qatar)
    • Yordania Yazan Al-Arab (lawan Korea Selatan)

Demikianlah informasi tentang Jadwal Piala Asia 2023 Qatar Fase Grup & Timnas Indonesia.

 

Baca Juga:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Recent Posts

x
x
Jadwal Piala Asia 2023 Qatar Fase Grup & Timnas Indonesia - Tenggulang Baru
Menu
Cari
Bagikan
Lainnya
0%